Kamis, 29 September 2022

Perkembangan Teknologi Dunia Kerja dan Isu Global Industri Kimia Analisis


Capaian Pembelajaran :

Memahami perkembangan teknologi kimia analisis dan isu-isu global seputar laboratorium kimia analisis dan industri yang melibatkan kimia analisis dari teknologi konvensional sampai dengan teknologi modern, Revolusi Industri 4.0, teknik digitalisasi, perubahan iklim, dan aspek-aspek ketenagakerjaan.

Tujuan Pembelajaran

Setelah mempelajari bab ini, siswa diharapkan mampu

  1. memahami Revolusi Industri 4.0;
  2. memahami perkembangan teknologi:
  3. memahami aspek-aspek ketenagakerjaan;
  4. menjelaskan teknik digitalisasi;
  5. menjelaskan limbah dalam industri kimia; serta
  6. Menjelaskan limbah dalam industri kimia
  7. Menjelaskan perubahan iklim


Soal :

  1. Jelaskan pengertian teknologi biogas.
  2. Jelaskan yang dimaksud dengan program langit biru serta sebutkan program-program yang terdapat di dalamnya.
  3. Uraikan menggunakan bahasamu sendiri yang dimaksud dengan Revolusi Industri 4.0 dan sebutkan perbedaannya dengan revolusi industri sebelumnya.
  4. Uraikan yang dimaksud dengan digitalisasi di PT Kimia Farma.
  5. Jelaskan yang dimaksud dengan pengendalian limbah dan perubahan iklim.

Tugas Praktik

  1. Uraikan perbedaan antara organik dengan anorganik.
  2. Amatilah limbah di sekitar tempatmu.
  3. Jelaskan masing-masing limbah tersebut dengan rinci.
  4. Jelaskan cara pengendalian yang tepat pada limbah tersebut.
  5. Buatlah hasil analisis tersebut dalam bentuk makalah.
  6. Presentasikan hasil makalahmu di depan kelas.

71 komentar:

  1. Nama: Aivy Chandra Zakiffa
    Kelas: X KA 1
    Absen: 08

    Jawaban:
    1. Biogas adalah teknologi memanfaatkan proses fermentasi berkelanjutan dari sampah organik secara anaerobik oleh bakteri sehingga dihasilkan sebuah gas.

    2. Progam langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. Revolusi industri 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya karena revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan  perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  2. nama : Diajeng Puspita R
    kelas : X - KA 1
    absen : 30

    1. Teknologi biogas adalah mengubah kotoran hewan agar bermanfaat untuk manusia biasanya digunakan dalam memasak dan untuk lampu penerangan. Manfaat nya yaitu mengatasi kenaikan harga BBM, dapat digunakan selama 24 jam

    2. Program langit biru adalah pengendalian pencemaran udara / polusi udara yang biasanya ada pemukiman dekat jalan raya . Progam nya yaitu membangun stasiun pemantau kualitas udara permanen, progam emission mandatory disclosure of automotive emission.

    3. Revolusi industri 4.0 Adalah kemajuan teknologi yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia revolusi ini sendiri membawa banyaknya perubahan di berbagai sektor. Perbedaan nya yaitu mendorong sistem otomatisasi, internet dan teknologi informasi dan ekonomi yang meningkat.

    4. PT kimia Farma akan mempengaruhi semua aspek baik proses pekerjaan hingga output atau hasil yang ingin dicapai Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  3. Nama: Alifia Widya Pratiwi
    Kelas: X-KA1
    No absen: 11

    1.teknologi biogas merupakan teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.
    2.program langit biru (PLB) adalah program yang bertujuan untuk mengendalikan pencemaran udara, khusus nya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi, tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan.
    program-program:
    -upaya pengendalian pencemaran udara
    -upaya mempertahankan paru paru kota
    -upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    3.revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintergritaskan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. perbedaan revolusi industri 4.0 dengan revolusi sebelumnya adalah revolusi industri 4.0 lebih menggunakan teknologi sedangkan revolusi industri sebelumnya menggunakan mesin uap
    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.
    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  4. NAMA: Amelia dwi aprilianti
    KELAS: X-KA 1
    ABSEN: 13

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  5. Nama: Ajeng Dara Aulia
    Kelas: X KA 1
    Absen: 09

    1. teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.
    2. program langit biru adalah tujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain
    - upaya pengendalian pencemaran udara
    - upaya mempertahankan paru-paru
    - upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.
    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.
    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  6. NAMA : ANAS TASYA PUTRI
    KELAS : X KA 1
    NO. ABSEN : 15

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara.
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota.
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    Perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  7. Nama : Dayu Ismi Pramesti
    Kelas : X KA-1
    Absen : 27

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  8. NAMA : FARIHA ROSADAH
    KELAS : X KA 1
    ABSEN: 32

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara.
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota.
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    Perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  9. Nama : Intan Safira Putri Effendi
    Kelas : X-KA 1/35

    Jawaban:

    1. Teknologi biogas adalah mengubah kotoran hewan agar bermanfaat untuk manusia biasanya digunakan dalam memasak dan untuk lampu penerangan. Manfaat nya yaitu mengatasi kenaikan harga BBM, dapat digunakan selama 24 jam

    2. Program langit biru adalah pengendalian pencemaran udara / polusi udara yang biasanya ada pemukiman dekat jalan raya . Progam nya yaitu membangun stasiun pemantau kualitas udara permanen, progam emission mandatory disclosure of automotive emission.

    3. Revolusi industri 4.0 Adalah kemajuan teknologi yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia revolusi ini sendiri membawa banyaknya perubahan di berbagai sektor. Perbedaan nya yaitu mendorong sistem otomatisasi, internet dan teknologi informasi dan ekonomi yang meningkat.

    4. PT kimia Farma akan mempengaruhi semua aspek baik proses pekerjaan hingga output atau hasil yang ingin dicapai Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  10. Nama: Atha rafi risqulloh
    Kelas/No: X-KA1/20

    jawaban soal :
    1. Teknologi biogas adalah teknologi memanfaatkan proses fermentasi berkelanjutan dari sampah organik secara anaerobik oleh bakteri sehingga dihasilkan sebuah gas.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi-revolusi sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  11. Nama : Natasya Kinamai Ramadhani
    Kelas : X - KA 2
    No.absen : 24
    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara.
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota.
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    Perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  12. Nama: Fikri Ardiyansah Hidayat
    Kelas: X-KA 2
    Absen: 05

    jawaban soal :
    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  13. Nama : Ibrahim Ramzi Zaaidan
    Kelas : X- KA2
    NO : 09

    jawaban soal :

    1.Biogas adalah gas yang dapat dihasilkan dari fermentasi faeces (kotoran) ternak, misalnya sapi, kerbau, babi, kambing, ayam dan lain-lain dalam suatu ruangan yang disebut digester. Komponen utama biogas adalah gas methan, disamping gas-gas lain.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor/mobil

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  14. NAMA : Durotun Nafisah
    KELAS : X KA 2
    ABSEN : 02

    BalasHapus
    Balasan
    1. 1.Biogas adalah gas yang dapat dihasilkan dari fermentasi faeces (kotoran) ternak, misalnya sapi, kerbau, babi, kambing, ayam dan lain-lain dalam suatu ruangan yang disebut digester. Komponen utama biogas adalah gas methan, disamping gas-gas lain.

      2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor/mobil

      3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

      4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

      5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang mem

      Hapus
  15. NAMA : HENDRO NUGROHO
    KELAS : X-KA2
    ABSEN : 8
    jawaban :
    1. Teknologi biogas adalah teknologi memanfaatkan proses fermentasi berkelanjutan dari sampah organik secara anaerobik oleh bakteri sehingga dihasilkan sebuah gas.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi-revolusi sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  16. Nama : Vellix Ardiansyach
    Kelas : X KA 2
    No absen : 33
    Jawaban soal :
    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  17. Nama : Salman al farisi
    Kelas : X- KA2
    NO : 28

    Jawaban :

    1. Teknologi biogas adalah teknologi yang menggunakan proses fermentasi dari faeces (kotoran) ternak, untuk menghasilkan gas.

    2. Program langit biru adalah program dengan tujuan untuk mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak seperti industri maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor.
    Program - program didalamnya :
    a. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    b. Upaya pengendalian pencemaran udara
    c. Upaya pemantauan emisi gas buang transportasi
    d. Mengupayakan penggunaan energi alternatif untuk mengurangi pencemaran udara

    3. Pada industri 4.0 yaitu insdustri yang lebih mendasar pada penggunaan komputer dan robot sebagai alat bantu dalam industri. Perbedaan dengan revolusi-revolusi sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan , robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya. Sedangkan era industri sebelumnya yang lebih condong dengan otomatisasi dan komputasi sertaSedikit mesin robot.

    4. Digitalisasi Kimia Farma adalah segala sesuatu yang meliputi dalam penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan
    Perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  18. Nama: Sherin Dwi Cahyani
    Kelas: X-KA 1
    Absen: 31

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  19. Yoga Pratama Mardiyanto6 Oktober 2022 pukul 12.19

    Nama : Yoga Pratama Mardiyanto
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 34

    jawab
    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  20. nama : maidasysya Islamsyah
    kelas : X KA 2
    absen : 17

    jawab
    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  21. Nama: Hana Crysanta
    Kelas: X-KA 2
    Absen: 07

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  22. nama : Elga Anastasya Putri Faizah
    kelas : X KA 2
    absen : 03

    jawab
    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  23. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  24. Nama : Najwa Azilla Hariyanto
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 23

    jawaban soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  25. Nayla Aulia Ramadani6 Oktober 2022 pukul 12.26

    Nama : Nayla aulia ramadani
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 25

    jawaban soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  26. Nama : kayla aurellia natasya
    kelas : X-KA2
    Absen : 12

    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  27. INDAH Dwi Rosdiana6 Oktober 2022 pukul 12.35

    Nama : indah Dwi rosdiana
    Kelas/jurusan:X/ka 2
    Absen:10
    Jawaban soal:

    1.Biogas adalah gas yang dihasilkan oleh aktifitas anaerobik atau fermentasi dari bahan-bahan organik.

    2.Program langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor.

    3.Revolusi industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. Revolusi industri 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya karena revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.

    4.Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5.Pengendalian limbah adalah proses limbah yang bersumber langsung dari kegiatan industri yaitu limbah yang terproduksi bersamaan dengan proses produksi sedang berlangsung sehingga produk dan limbah hadir pada saat bersamaan. Pengendalian ini meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah dampak yang terjadi terhadap keberlanjutan ekosistem dan kehidupan manusia. Hal ini terlihat dari tingginya bencana alam yang ada di Indonesia seperti kebakaran hutan, menurunnya kualitas air bersih, meningkatkan nya prevalensi penyakit, menurunnya produktivitas pertanian dan lain sebagainya.

    BalasHapus
  28. Nama : Mevia Dwi Agustina
    Kelas : X-KA 2
    Absen : 20
    Jawaban:
    1. Biogas adalah gas yang dapat dihasilkan dari fermentasi faeces (kotoran) ternak, misalnya sapi, kerbau, babi, kambing, ayam dan lain-lain dalam suatu ruangan yang disebut digester. Komponen utama biogas adalah gas methan, disamping gas-gas lain.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  29. Nama : marcela gunawan
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 18

    jawaban :

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.

    Programnya:
    •) Upaya pengendalian pencemaran udara
    •) Upaya mempertahankan paru-paru kota
    •) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  30. Nama: Lailatul fadhila
    Kelas: X-KA 2
    Absen: 13
    Jawaban soal :
    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  31. Nama: Nabila arien Pramitha
    Kelas: X-KA 2
    No absen: 22

    Jawaban:

    1. Teknologi biogas adalah Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara.
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota.
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    Perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  32. Nama : Zaky ahmad yassar
    Kelas : X KA 2
    No Absen : 35

    Jawaban:

    1. Teknologi biogas adalah teknokogi yang menanfaatkan proses fermentasi dari sampah organik secara anaerobik yang di bantu oleh bakteri sehingga dapat menghasilkan sebuah gas

    2. Program langit biru adalah program yang bertujuan untuk mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan untuk sumber tidak bergerak yaitu industri, dan sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor.

    3. Pada industri 4.0, perubahan yang pertamanya menggunakan tenaga manusia dan hewan berubah menjadi menggunakan teknologi komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi revolusi sebelumnya adalah revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan atau AI sedangkan revolusi sebelumnya masih mendasar yang belum menggunakan teknologi canggih sama sekali

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan, hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  33. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus

  34. Nama : Amalia Rizka Shabirah
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 01

    1. Teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan supaya bermanfaat bagi manusia. Dengan adanya teknologi biogas dapat mengurangi kerugian pada banyak orang, seperti bau yang tidak sedap, sumber penularan penyakit dan merusak pemandangan.

    2. Program langit biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan bagi manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Program-program yang terdapat di program langit biru adalah
    a. upaya pengendalian program langit biru seperti pengendalian pencemaran udara, mempertahankan paru paru kota dan pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    b. dampak pencemaran udara ambien
    c. kebijakan pemerintah indonesia
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran udara

    3. Revolusi 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri dan pemerintah sehingga tidak hanya mengubah yang di lakukan, tetapi juga mengubah identitas seperti mengubah gaya hidup dan kerja manusia secara mendasar. Perbedaan dengan revolusi industri sebelumnya adalah revolusi ini dapat mengubah hidup dan kerja manusia secara fundamental, memiliki skala, ruang lingkup dan kompleksitas yang lebih luas, munculnya bisnis transportasi online seperti gojek, uber dan grab.

    4. Digitalisasi pada PT Kimia Farma pada umumnya dapat mengubah dan memengaruhi semua aspek kehidupan manusia. Digital menyediakan alat baru untuk lebih mengenali pelanggan secara efektif dalam skala besar serta dapat mengembangkan dan meningkatkan pengalaman untuk membuat otomatis proses operasional. Semakin maju teknologi, kemungkinan baru masih terus terbuka untuk mengembangkan sistem otomatis pada proses bisnis sehingga membuat kombinasi bisnis dengan teknologi menggunakan strategi bisnis yang lebih luas.

    5. Pengendalian limbah adalah usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. pengendalian ini dapat dilakukan dengan memanfaatkan teknologi pengolahan limbah industri melalui perlakuan di dalam proses pengolahan maupun di luar proses pengolahan. Sedangkan perubahan iklim adalah dampak yang terjadi terhadap keberlanjutan ekosistem dan kehidupan manusia. Hal ini terlihat dari tingginya bencana alam yang ada di Indonesia seperti kebakaran hutan, menurunnya kualitas air bersih, meningkatkan nya prevalensi penyakit, menurunnya produktivitas pertanian dan lain sebagainya.

    BalasHapus
  35. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  36. Nama : love joy irine
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 15

    jawaban soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  37. Nama : Sisca Anggreani
    Kelas : X-KA 2
    Absen : 33

    Jawab:

    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan-hewan agar bermanfaat bagi manusia

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran udara

    3. Revolusi industri 4.0 yaitu kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital, dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental, memiliki kemajuan teknologi baru semha ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah. Perbedaan dengan revolusi-revolusi sebelumnya yaitu, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Ketika semua data sudah dalam format digital maka pemantauan dan pengeloaan menjadi lebih baik dan mudah. Pemantauan dan pengelolaan ini meliputi pengetahuan dan komunikasi antarorganisasi. Hal ini akan memotivasi karyawan untuk terus belajar, melakukan yang terbaik, serta meningkatkan kinerjanya.

    5. Pengolahan limbah, atau pengolahan air limbah domestik, adalah proses penghilangan kontaminan dari air limbah dan limbah rumah tangga, baik limpasan (efluen) maupun domestik. 
    Perubahan Iklim adalah perubahan signifikan kepada iklim, suhu udara dan curah hujan mulai dari dasawarsa sampai jutaan tahun.

    BalasHapus
  38. Nama : Intan Zakiyah Nandriyanti
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 11

    jawaban soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    Balas

    BalasHapus
  39. Nama : Shafa Nayla S
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 30

    jawaban soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    Balas

    BalasHapus
  40. Nama : Ghaniyandra Mirza Izzati
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 06

    jawaban soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    Balas

    BalasHapus
  41. Nama : Nayzilla Aurelia Putri
    Kelas : X - KA 2
    Absen : 26

    JAWABAN SOAL :

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  42. Nama : Mohammad Farel Afif Soleh
    Kelas : X - KA 3
    Absen : 4

    Jawaban Soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  43. Nama : Muchammad Syawal Anugrah Kusuma
    Kelas : X-KA3
    No.absen : 06

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  44. NAMA:M IRSYAD ADRIANSYAH
    KELAS:X KA 3
    NO ABSEN:9
    JAWABAN SOAL:
    1.Biogas adalah gas yang dapat dihasilkan dari fermentasi faeces (kotoran) ternak, misalnya sapi, kerbau, babi, kambing, ayam dan lain-lain dalam suatu ruangan yang disebut digester. Komponen utama biogas adalah gas methan, disamping gas-gas lain.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan untuk mengendalikan dan mencegah pencemaran udara dan mewujudkan perilaku sadar lingkungan baik dari sumber tidak bergerak (industri) maupun sumber bergerak yaitu kendaraan bermotor/mobil

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  45. Nama :
    Kelas : X KA 3
    Absen : 05

    1. teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.
    2. program langit biru adalah tujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain
    - upaya pengendalian pencemaran udara
    - upaya mempertahankan paru-paru
    - upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.
    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.
    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Nama : Muamar Abdillah Zuhdi
      Kelas: X KA 3
      Absen :05

      1. teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.
      2. program langit biru adalah tujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain
      - upaya pengendalian pencemaran udara
      - upaya mempertahankan paru-paru
      - upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
      3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
      perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.
      4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.
      5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

      Hapus
  46. Nama. : Mochamad Dimas Satriya Setiawan
    Kelas : X-KA3
    No absen : 03
    jawab
    1. Biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat untuk manusia.

    2. Program yang dilakukan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    upaya / program program nya:
    a. upaya pengendalian pencemaran udara
    b. upaya mempertahankan paru-paru kota
    c. upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran Ukuran

    3. Pada industri 4.0, perubahan mendasar juga menggunakan komputer dan robot. Perbedaan dengan revolusi² sebelumnya, revolusi industri 4.0 merupakan perpaduan kemajuan dalam kecerdasan buatan (AI), robotika, Internet of Things (IoT), pencetakan 3D, rekayasa genetika, komputasi kuantum, dan teknologi lainnya.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  47. Nama: Salwa Fikra Maulidina
    Kelas: X-KA3
    No absen: 26

    1. Teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan supaya bermanfaat bagi manusia. Dengan adanya teknologi biogas dapat mengurangi kerugian pada banyak orang, seperti bau yang tidak sedap, sumber penularan penyakit dan merusak pemandangan.

    2. Program langit biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan bagi manusia dan makhluk hidup yang lain.
    program program yang terdapat di program langit biru adalah
    a. upaya pengendalian program langit biru seperti pengendalian pencemaran udara, mempertahankan paru paru kota dan pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    b. dampak pencemaran udara ambien
    c. kebijakan pemerintah indonesia
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran udara

    3. Revolusi 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri dan pemerintah sehingga tidak hanya mengubah yang di lakukan, tetapi juga mengubah identitas seperti mengubah gaya hidup dan kerja manusia secara mendasar. perbedaan dengan revolusi industri sebelumnya adalah revolusi ini dapat mengubah hidup dan kerja manusia secara fundamental, memiliki skala, ruang lingkup dan kompleksitas yang lebih luas, munculnya bisnis transportasi online seperti gojek, uber dan grab.

    4. Digitalisasi pada PT Kimia Farma pada umumnya dapat mengubah dan memengaruhi semua aspek kehidupan manusia. digital menyediakan alat baru untuk lebih mengenali pelanggan secara efektif dalam skala besar serta dapat mengembangkan dan meningkatkan pengalaman untuk membuat otomatis proses operasional. semakin maju teknologi, kemungkinan baru masih terus terbuka untuk mengembangkan sistem otomatis pada proses bisnis sehingga membuat kombinasi bisnis dengan teknologi menggunakan strategi bisnis yang lebih luas.

    5. Pengendalian limbah adalah usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. pengendalian ini dapat dilakukan dengan memanfaatkan teknologi pengolahan limbah industri melalui perlakuan di dalam proses pengolahan maupun di luar proses pengolahan. sedangkan perubahan iklim adalah dampak yang terjadi terhadap keberlanjutan ekosistem dan kehidupan manusia. Hal ini terlihat dari tingginya bencana alam yang ada di Indonesia seperti kebakaran hutan, menurunnya kualitas air bersih, meningkatkan nya prevalensi penyakit, menurunnya produktivitas pertanian dan lain sebagainya.

    BalasHapus
  48. Nama : vina putri ismiaji
    Kelas : X KA 3
    No.absen : 32

    jawaban :

    1. Teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan supaya bermanfaat bagi manusia. Dengan adanya teknologi biogas dapat mengurangi kerugian pada banyak orang, seperti bau yang tidak sedap, sumber penularan penyakit dan merusak pemandangan.

    2. Program langit biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan bagi manusia dan makhluk hidup yang lain.
    program program yang terdapat di program langit biru adalah
    a. upaya pengendalian program langit biru seperti pengendalian pencemaran udara, mempertahankan paru paru kota dan pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    b. dampak pencemaran udara ambien
    c. kebijakan pemerintah indonesia
    d. energi alternatif untuk mengurangi pencemaran udara

    3. Revolusi 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri dan pemerintah sehingga tidak hanya mengubah yang di lakukan, tetapi juga mengubah identitas seperti mengubah gaya hidup dan kerja manusia secara mendasar. perbedaan dengan revolusi industri sebelumnya adalah revolusi ini dapat mengubah hidup dan kerja manusia secara fundamental, memiliki skala, ruang lingkup dan kompleksitas yang lebih luas, munculnya bisnis transportasi online seperti gojek, uber dan grab.

    4. Digitalisasi pada PT Kimia Farma pada umumnya dapat mengubah dan memengaruhi semua aspek kehidupan manusia. digital menyediakan alat baru untuk lebih mengenali pelanggan secara efektif dalam skala besar serta dapat mengembangkan dan meningkatkan pengalaman untuk membuat otomatis proses operasional. semakin maju teknologi, kemungkinan baru masih terus terbuka untuk mengembangkan sistem otomatis pada proses bisnis sehingga membuat kombinasi bisnis dengan teknologi menggunakan strategi bisnis yang lebih luas.

    5. Pengendalian limbah adalah usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. pengendalian ini dapat dilakukan dengan memanfaatkan teknologi pengolahan limbah industri melalui perlakuan di dalam proses pengolahan maupun di luar proses pengolahan. sedangkan perubahan iklim adalah dampak yang terjadi terhadap keberlanjutan ekosistem dan kehidupan manusia. Hal ini terlihat dari tingginya bencana alam yang ada di Indonesia seperti kebakaran hutan, menurunnya kualitas air bersih, meningkatkan nya prevalensi penyakit, menurunnya produktivitas pertanian dan lain sebagainya.

    BalasHapus
  49. Nama : yuniar dwi s putri
    Kelas: X-ka3
    Absen : 34

    1. Biogas merupakan teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Bertujuan agar mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    •> Upaya pengendalian pencemaran udara
    •> Upaya mempertahankan paru-paru kota
    •> Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  50. Nama : Novanda Eka Akbar Taufik
    Kelas : X - KA 3
    Absen : 17

    Jawaban Soal:

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  51. Nama: Sayyidina Mashita
    Kelas: X-KA 3
    No Absen: 29

    1. Teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan-hewan agar bermanfaat untuk manusia. Pembuatan biogas ini berbahan baku kotoran hewan/ternak yang dibuat bubur halus menjadi butiran kecil dan dicampur air. Kemudian, hasil dari teknologi biogas tersebut, dapat digunakan sebagai sumber energi.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Program yang terdapat di dalamnya antara lain upaya pengendalian pencemaran udara, upaya mempertahankan paru-paru kota, dan upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. Revolusi 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. Perkembangan dari Revolusi 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya, karena memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.

    4. Digitalisasi di PT Kimia Farma sudah terjadi karena ada tiga bidang utama dalam bidang khusus yang sudah digitalisasi, yaitu pengalaman pelanggan, proses operasional, dan model bisnis PT Kimia Farma plant. Tiga hal tersebut dalam satu naungan holding company yakni PT Kimia Farma (Persero) Tbk.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  52. Nama : Sandrya Auris Vitri Budinto
    Kelas : X-KA 3
    No.Abs : 27

    1. Biogas merupakan teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Progam langit biru adalah progam yang memiliki upaya pengelolaan udara perkotaan yg dinilai belum maksimal, disebabkan koordinasi yang lemah antarinstansi pemerintah. Hal ini bertujuan untuk mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain. Adapun beberapa program-program yang terdapat didalamnya yaitu :
    a. Upaya pengendalian dalam progam langit biru
    b. Dampak pencemaran udara ambien
    c. Kebijakan pemerintah Indonesia
    d. Energi alternatif untuk mengurangi pencemaran udara

    3. Revolusi 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri dan pemerintah sehingga tidak hanya mengubah yang di lakukan, tetapi juga mengubah identitas seperti mengubah gaya hidup dan kerja manusia secara mendasar. perbedaan dengan revolusi industri sebelumnya adalah revolusi ini dapat mengubah hidup dan kerja manusia secara fundamental, memiliki skala, ruang lingkup dan kompleksitas yang lebih luas, munculnya bisnis transportasi online seperti gojek, uber dan grab.

    4. Digitalisasi Kimia Farma ini merupakan salah satu wujud komitmen Telkom dalam membantu peningkatan keunggulan operasional BUMN melalui penerapan ICT yang terintegrasi.

    5. Pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  53. Nama: Syifa nakumi salsabila
    Kelas: X-KA 3
    No absen: 30

    1. Teknologi biogas yakni mengubah kotoran-kotoran hewan agar bermanfaat untuk manusia. Pembuatan biogas ini berbahan baku kotoran hewan atau ternak yang dibuat bubur halus menjadi butiran kecil dan dicampur air kemudian hasil dari teknologi biogas tersebut dapat digunakan sebagai sumber energi contohnya untuk lampu penerangan dan memasak.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan mengendalikan pencemaran udara khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    a. Upaya pengendalian pencemaran udara
    b. Upaya mempertahankan paru-paru kota c. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor

    3. Revolusi industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    Perkembangan dari revolusi industri 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya. Revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis, yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengolahan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  54. nama: yesha vistaluna
    kelas: X-KA3
    Absen: 33

    1. Teknologi biogas yakni mengubah kotoran hewan-hewan agar bermanfaat untuk manusia.Pembuatan biogas ini berbahan baku kotoran hewan atau ternak yang dibuat bubur halus menjadi butiran kecil dan dicampuri air.

    2.Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4.Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5.Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  55. Nama: Salsabillah Nur Sofia R
    Kelas: X-KA 3
    No absen: 25

    1. Teknologi biogas yakni mengubah kotoran-kotoran hewan agar bermanfaat untuk manusia. Pembuatan biogas ini berbahan baku kotoran hewan atau ternak yang dibuat bubur halus menjadi butiran kecil dan dicampur air kemudian hasil dari teknologi biogas tersebut dapat digunakan sebagai sumber energi contohnya untuk lampu penerangan dan memasak.

    2. Program langit biru merupakan program yang bertujuan mengendalikan pencemaran udara khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi.
    a. Upaya pengendalian pencemaran udara
    b. Upaya mempertahankan paru-paru kota c. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor

    3. Revolusi industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    Perkembangan dari revolusi industri 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya. Revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis, yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengolahan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  56. Nama : Muhammad ghanim Abrar Izaz syawqi
    Kelas : X KA 3
    No absen : 08

    Jawaban soal

    1. Teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  57. Nama: Naufal izzuddin robbani
    Kelas: X-KA 3
    No absen: 11

    1.teknologi biogas merupakan teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.
    2.program langit biru (PLB) adalah program yang bertujuan untuk mengendalikan pencemaran udara, khusus nya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi, tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan.
    program-program:
    -upaya pengendalian pencemaran udara
    -upaya mempertahankan paru paru kota
    -upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    3.revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintergritaskan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. perbedaan revolusi industri 4.0 dengan revolusi sebelumnya adalah revolusi industri 4.0 lebih menggunakan teknologi sedangkan revolusi industri sebelumnya menggunakan mesin uap
    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.
    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  58. Nama : Nur amalia Safitri
    Kelas : X-KA3
    Absen : 18
    1. Teknologi biogas yakni mengubah kotoran hewan-hewan agar bermanfaat untuk manusia. Pembuatan biogas ini berbahan baku kotoran hewan atau ternak yang dibuat bubur halus menjadi butiran kecil dan dicampuri air.

    2. Program Langit Biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khusunya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    Programnya:
    1.) Upaya pengendalian pencemaran udara
    2.) Upaya mempertahankan paru-paru kota
    3.) Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor.

    3. revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    perbedaan dengan revolusi sebelumnya menggunakan mesin tenaga uap, lalu untuk revolusi industri 4.0 sudah menggunakan peralatan canggih, internet dan komputer untuk segala macam kegiatan.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  59. Nama : Nayla Errienda
    Absen : 13
    Kelas : X-KA 3

    1. teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat bagi manusia yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif. kemudian hasil dari teknologi biogas tsb dapat digunakan sebagai sumber energi.

    2. program langit biru adalah program untuk mengatasi pengendalian pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi dan bertujuan untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan makhluk hidup. contoh programnya seperti emission mandatory disclosure of automotive emmision, membangun stasiun pemantau udara, mengubah mesin kendaraan dan memasang alat-alat pembersih polutan pada kendaraan

    3. Perbedaannya terletak pada teknologi yang di gunakan, revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik digital biologis yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi industri dan pemerintah. revolusi industri 4.0 mendorong sistem otomatisasi didalam semua proses aktivitas. sedangkan revolusi sebelumnya masih menggunakan mesin tenaga seperti mesin uap, energi listrik, dll

    4. yang dimaksud digitalisasi di PT.kimia farma adalah teknologi digital yang bersifat mengubah dan mempengaruhi semua aspek kehidupan manusia. ketika penggunaan digital telah dikembangkan, memungkinkan inovasi, kreativitas, serta merangsang perubahan yang signifikan baik dalam domain profesional atau pengetahuan. contohnya seperti sistem mobile app, customer loyalty, dokter afiliasi, layanan homecare, program rujuk balik

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  60. nama : regina aulia putri
    kelas : X-KA3
    absen : 22

    1. teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat bagi manusia yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif. kemudian hasil dari teknologi biogas tsb dapat digunakan sebagai sumber energi.

    2. program langit biru adalah program untuk mengatasi pengendalian pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi dan bertujuan untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan makhluk hidup. contoh programnya seperti emission mandatory disclosure of automotive emmision, membangun stasiun pemantau udara, mengubah mesin kendaraan dan memasang alat-alat pembersih polutan pada kendaraan.

    3. Perbedaannya terletak pada teknologi yang di gunakan, revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik digital biologis yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi industri dan pemerintah. revolusi industri 4.0 mendorong sistem otomatisasi didalam semua proses aktivitas. sedangkan revolusi sebelumnya masih menggunakan mesin tenaga seperti mesin uap, energi listrik, dll.

    4. yang dimaksud digitalisasi di PT.kimia farma adalah teknologi digital yang bersifat mengubah dan mempengaruhi semua aspek kehidupan manusia. ketika penggunaan digital telah dikembangkan, memungkinkan inovasi, kreativitas, serta merangsang perubahan yang signifikan baik dalam domain profesional atau pengetahuan. contohnya seperti sistem mobile app, customer loyalty, dokter afiliasi, layanan homecare, program rujuk balik.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  61. nama : Ninda Eliyah Fauzah
    kelas : X-KA3
    absen : 16

    1. teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat bagi manusia yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif. kemudian hasil dari teknologi biogas tsb dapat digunakan sebagai sumber energi.

    2. program langit biru adalah program untuk mengatasi pengendalian pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi dan bertujuan untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan makhluk hidup. contoh programnya seperti emission mandatory disclosure of automotive emmision, membangun stasiun pemantau udara, mengubah mesin kendaraan dan memasang alat-alat pembersih polutan pada kendaraan.

    3. Perbedaannya terletak pada teknologi yang di gunakan, revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik digital biologis yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi industri dan pemerintah. revolusi industri 4.0 mendorong sistem otomatisasi didalam semua proses aktivitas. sedangkan revolusi sebelumnya masih menggunakan mesin tenaga seperti mesin uap, energi listrik, dll.

    4. yang dimaksud digitalisasi di PT.kimia farma adalah teknologi digital yang bersifat mengubah dan mempengaruhi semua aspek kehidupan manusia. ketika penggunaan digital telah dikembangkan, memungkinkan inovasi, kreativitas, serta merangsang perubahan yang signifikan baik dalam domain profesional atau pengetahuan. contohnya seperti sistem mobile app, customer loyalty, dokter afiliasi, layanan homecare, program rujuk balik.

    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  62. Nama : Revana Wira Brahmana S
    Kelas : X-KA 3
    Absen : 23

    1. teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan hewan agar bermanfaat bagi manusia yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif. kemudian hasil dari teknologi biogas tsb dapat digunakan sebagai sumber energi.
    2. program langit biru adalah program untuk mengatasi pengendalian pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi dan bertujuan untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan makhluk hidup. contoh programnya seperti emission mandatory disclosure of automotive emmision, membangun stasiun pemantau udara, mengubah mesin kendaraan dan memasang alat-alat pembersih polutan pada kendaraan
    3. Perbedaannya terletak pada teknologi yang di gunakan, revolusi industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik digital biologis yang dapat mempengaruhi semua ilmu ekonomi industri dan pemerintah. revolusi industri 4.0 mendorong sistem otomatisasi didalam semua proses aktivitas. sedangkan revolusi sebelumnya masih menggunakan mesin tenaga seperti mesin uap, energi listrik, dll
    4. yang dimaksud digitalisasi di PT.kimia farma adalah teknologi digital yang bersifat mengubah dan mempengaruhi semua aspek kehidupan manusia. ketika penggunaan digital telah dikembangkan, memungkinkan inovasi, kreativitas, serta merangsang perubahan yang signifikan baik dalam domain profesional atau pengetahuan. contohnya seperti sistem mobile app, customer loyalty, dokter afiliasi, layanan homecare, program rujuk balik
    5. pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. sedangkan perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  63. Nama : Oktavia Wahyu Dwi Fitriani
    Kelas : X - KA 3
    Absen : 19

    1. Teknologi biogas adalah teknologi yang mengubah kotoran hewan-hewan agar bermanfaat untuk manusia. Teknologi ini dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.

    2. Program langit biru bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup lainnya.
    Program :
    1. Upaya pengendalian pencemaran udara
    2. Upaya mempertahanankan paru-paru kota
    3. Upaya pemantauan emisi gas buang kendala bermotor

    3. Revolusi Industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental.
    Perbedaan Perkembangan Revolusi Industri 4.0 dengan Revolusi Industri sebelumnya, di Revolusi Industri 4.0 memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah, dapat ditandai dengan penemuan mesin uap untuk mendukung mesin produksi, kereta api, dan kapal layar. Berbagai peralatan kerja yang semula bergantung pada manusia dan hewan, digantikan dengan tenaga uap.

    4. Digitalisasi di PT Kimia Farma sudah terjadi karena ada tiga bidang utama dalam bidang khusus yang sudah digitalisasi, yaitu pengalaman pelanggan, proses operasional, dan model bisnis PT Kimia Farma plant. Tiga hal tersebut dalam satu naungan holding company yakni PT Kimia Farma (Persero) Tbk.

    5. Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus
  64. Nama: Naufal yodha pratama
    Kelas: X-KA 3
    No absen: 12

    1.teknologi biogas merupakan teknologi yang dapat menghasilkan sumber bahan bakar alternatif yang dapat diperbaharui karena menggunakan bahan baku yang berasal dari kotoran ternak.
    2.program langit biru (PLB) adalah program yang bertujuan untuk mengendalikan pencemaran udara, khusus nya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi, tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan.
    program-program:
    -upaya pengendalian pencemaran udara
    -upaya mempertahankan paru paru kota
    -upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor
    3.revolusi industri 4.0 adalah kemajuan teknologi baru yang dapat mengintergritaskan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. perbedaan revolusi industri 4.0 dengan revolusi sebelumnya adalah revolusi industri 4.0 lebih menggunakan teknologi sedangkan revolusi industri sebelumnya menggunakan mesin uap
    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.
    5. pengendalian iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  65. Raditya Maulana Putra (X.KA-3/21)7 Oktober 2022 pukul 07.55

    Nama : Raditya Maulana Putra
    Kelas : X.KA-3
    No.Absen : 21

    1. Teknologi Biogas adalah mengubah kotoran hewan-hewan agar bermanfaat untuk manusia

    2. Program Langit Biru adalah Progam yang bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi dan industri.
    - Upaya pengendalian pencemaran udara
    - Upaya mempertahankan paru-paru kota
    - Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor

    3. Revolusi Industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital, dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. Perkembangan dari Revolusi Industri 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya, karena Revolusi Industri 4.0 ini memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah proses limbah yang bersumber langsung dari kegiatan industri yaitu limbah yang terproduksi bersamaan dengan proses produksi sedang berlangsung sehingga produk dan limbah hadir pada saat bersamaan. Pengendalian ini meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah dampak yang terjadi terhadap keberlanjutan ekosistem dan kehidupan manusia. Hal ini terlihat dari tingginya bencana alam yang ada di Indonesia seperti kebakaran hutan, menurunnya kualitas air bersih, meningkatkan nya prevalensi penyakit, menurunnya produktivitas pertanian dan lain sebagainya.
    Perubahan iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  66. Nama : Neysa Lailatus S.
    Kelas : X KA 3
    No.Absen : 15

    1. Teknologi Biogas adalah mengubah kotoran hewan-hewan agar bermanfaat untuk manusia

    2. Program Langit Biru adalah Progam yang bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi dan industri.
    - Upaya pengendalian pencemaran udara
    - Upaya mempertahankan paru-paru kota
    - Upaya pemantauan emisi gas buang kendaraan bermotor

    3. Revolusi Industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital, dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. Perkembangan dari Revolusi Industri 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya, karena Revolusi Industri 4.0 ini memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.

    4. Proses digitalisasi Kimia Farma Apotek meliputi penyediaan infrastruktur cloud dan jaringan (network), hardware, serta sistem aplikasi terpadu yang sekaligus terintegrasi dengan sistem Enteprise Resource Planning (ERP) yang sudah diterapkan oleh Kimia Farma sejak Oktober 2016.

    5. Pengendalian limbah adalah proses limbah yang bersumber langsung dari kegiatan industri yaitu limbah yang terproduksi bersamaan dengan proses produksi sedang berlangsung sehingga produk dan limbah hadir pada saat bersamaan. Pengendalian ini meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya. Sedangkan perubahan iklim adalah dampak yang terjadi terhadap keberlanjutan ekosistem dan kehidupan manusia. Hal ini terlihat dari tingginya bencana alam yang ada di Indonesia seperti kebakaran hutan, menurunnya kualitas air bersih, meningkatkan nya prevalensi penyakit, menurunnya produktivitas pertanian dan lain sebagainya.
    Perubahan iklim adalah setiap usaha pengelolahan limbah meliputi identifikasi sumber sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung didalamnya sedangkan Perubahan iklim mengacu pada perubahan suhu dan pola cuaca dalam jangka panjang. Pergeseran ini mungkin bersifat alami, tetapi sejak periode 1800-an, aktivitas manusia telah menjadi pendorong utama perubahan iklim, terutama dengan pembakaran bahan bakar fosil (seperti batu bara, minyak, dan gas) yang menghasilkan gas yang memerangkap panas.

    BalasHapus
  67. Nama : Lailatul Rachma
    Kelas : X-KA 3
    Absen : 1

    Jawaban soal :

    1. Jelaskan pengertian teknologi biogas
    Teknologi biogas yaitu teknologi yang mengubah kotoran hewan agar bermanfaat untuk manusia. Pembuatan biogas ini berbahan baku kotoran hewan atau ternak yang dibuat bubur halus menjadi butiran kecil dan dicampur air. Kemudian, hasil dari teknologi biogas tersebut, dapat digunakan sebagai sumber energi.
    2. Jelaskan yang dimaksud dengan program langit biru serta sebutkan program-program yang terdapat di dalamnya.
    Program yang bertujuan mengendalikan pencemaran udara, khususnya pencemaran udara yang bersumber dari sektor transportasi. Tujuannya untuk mencapai kualitas udara yang memenuhi standar kesehatan manusia dan makhluk hidup yang lain.
    3. Uraikan menggunakan bahasamu sendiri yang dimaksud dengan Revolusi Industri 4.0 dan sebutkan perbedaannya dengan revolusi industri sebelumnya.
    Revolusi Industri 4.0 merupakan kemajuan teknologi baru yang dapat mengintegrasikan dunia fisik, digital dan biologis yang mengalami perubahan cara hidup kerja manusia secara fundamental. Perkembangan dari Revolusi 4.0 berbeda dengan revolusi industri sebelumnya, karena memiliki kemajuan teknologi baru yang menggabungkan antara dunia fisik, digital, biologis yang dapat memengaruhi semua ilmu ekonomi, industri, dan pemerintah.
    4. Uraikan yang dimaksud dengan digitalisasi di PT Kimia Farma.
    Digitalisasi di PT Kimia Farma sudah terjadi karena ada tiga bidang utama dalam bidang khusus yang sudah digitalisasi, yaitu pengalaman pelanggan, proses operasional, dan model bisnis PT Kimia Farma plant. Tiga hal tersebut dalam satu naungan holding company yakni PT Kimia Farma (Persero) Tbk.
    5. Jelaskan yang dimaksud dengan pengendalian limbah dan perubahan iklim
    Pengendalian limbah adalah setiap usaha pengelolaan limbah meliputi identifikasi sumber-sumber limbah dan pemeriksaan konsentrasi bahan pencemar yang terkandung di dalamnya. Perubahan iklim adalah perubahan sigifikan pada iklim, suhu udara dan curah hujan. Hal ini disebabkan oleh naiknya temeratur bumi akibat dari peningkatan konsentrasi gas rumah kaca pada atmosfer bumi.

    BalasHapus