Senin, 01 Agustus 2022

Perjuangan Munaqosah Takhtim

Dalam usaha menempuh ujian Munaqosah Takhtim yang direncanakan tanggal 21 Agustus 2022 di Tandes, Mbak Aisyah mengikuti pendalaman mengajinya.

Sejak bulan Juli didampingi ustadzah Sofi setiap Ahad pagi, banyak yang harus dipelajari dan dihapalkan khususnya bab tajwid

Dihadapan Ustadz Musholin 

Sedangkan pada Ahad, 31 Juli 2022 juga mengikuti pendalaman dengan ustadz Musholin di Kedungbaruk, beberapa catatan hasil pembelajarannya :

  1. Ro' tafkhim tebal getarannya terlalu banyak
  2. Huruf-huruf Muqotto'ah
  3. Pemahaman/praktek bagus
  4. Grogi sehingga nafas tidak cukup
  5. Dzal sukun kurang halus, sehingga tawallud
  6. Mad Jaiz belum faham
  7. Membaca Hamzah washol belum bisa
  8. Huruf-huruf qolqolah tebal
  9. Huruf-huruf qolqolah masih ada Hamzah sukun
  10. Teori soal bisa
  11. Bab Mad mohon dipelajari 

Selanjutnya untuk penguasaan materi Tajwid berguru ke Ustadz Sofyan di Mushola At-Taqwa Kedungbaruk GG 12 Surabaya, setiap bakda Maghrib 

Materi:

https://drive.google.com/drive/folders/139eov_kFjM5UYU6PmBmSVwn8AYgV3PMv

Tryout di Tandes, Ahad 07 Agustus 2022



Ahad, 21 Agustus 2022 berangkat pukul 06.00 menuju Citra Anak Sholeh Jl. Tandes no. 38 Surabaya perjuangan Aisyah dalam mengikuti Munaqosyah Takhtim 











Hasil dari Munaqosyah Takhtim disebutkan bahwa Aisyah Zahrani Sakinah Fahamsyah lulus



Tidak ada komentar:

Posting Komentar