Setelah pemilihan pengurus MWC NU Rungkut masa khidmat 2019-2024, maka dimulailah rapat pembentukan panitia pelantikan.
Kerja panitia diawali dengan penyusunan proposal sebagai manivestasi pemikiran dan arah gerak MWC NU Rungkut. Sekaligus memudahkan menyelesaikan operasional kegiatan kepanitiaan
Baca pula : Draft Proposal Panitia
Dengan mempertimbangkan kerja bareng dengan PAC Muslimat Rungkut yang juga akan membawa massanya, maka pelantikan mentargetkan 1000 jamaah yang akan hadir. Dari survey kelayakan tempat diputuskan memakai gedung Graha YKP
Audiensi
Untuk memperkuat jalinan silaturahim dan komunikasi antarlembaga muspika di Rungkut, maka mengadakan audiensi diantaranya dengan Camat Rungkut dan Kapolsek Rungkut.
Begitupula mengundang kelembagaan dan tokoh masyarakat untuk berkenan hadir pada acara pelantikan, diantaranya Danramil dan Kepala Kantor Urusan Agama Rungkut
Sebagai organisasi yang hidup di masa milenial, maka disertai pula transformasi pengelolaan secara modern, digital dan transparan, sehingga perlu penyusunan Petunjuk Teknis, Layout dan Gugus Kendali Mutu yang dapat diakses oleh semua fihak
Baca pula : Petunjuk Teknis Kegiatan
Baca pula : Layout Gedung Ykp
Baca pula : Gugus Kendali Mutu
Mulai Persiapan
Setelah rapat teknis panitia, maka gerak langkah maju panitia terdeskripsi dalam timeline beserta ketercapaiannya, sehingga segenap stakeholder yang berperan dapat memonitor dan saling melengkapi kekurangannya.
Latihan
Untuk meningkatkan performansi penampilan, Ibu-ibu Muslimat mengadakan beberapa kali latihan paduan suara dan juga gladi bersih pelantikan
Pelaksanaan Hari H
Siang selepas sholat Jum'at, panitia sudah mulai melaksanakan loading peralatan dan setting ruangan.
Karangan bunga
Kiriman ucapan selamat dan sukses dari lembaga yang terkait, memacu adrenalin dan menaikan moral panitia untuk lebih berkomitmen menyukseskan acara
Momen-momen indah
Ketika momentum pelaksanaan sampai titik puncaknya, maka tiada yang mampu melukiskan begitu haru dan bahagianya hati, saat ketulusan kinerja panitia terbayar dengan paripurnanya acara dengan sempurna.
Dokumen Video :
Lagu Yalal Wathon dari Paduan Suara ibu-ibu Muslimat NU Rungkut membangkitkan jiwa Nasionalisme
Kesimpulan
Baca pula : Draft Proposal Panitia
Dengan mempertimbangkan kerja bareng dengan PAC Muslimat Rungkut yang juga akan membawa massanya, maka pelantikan mentargetkan 1000 jamaah yang akan hadir. Dari survey kelayakan tempat diputuskan memakai gedung Graha YKP
Negosiasi dengan Ykp di Sedap Malam
Audiensi
Untuk memperkuat jalinan silaturahim dan komunikasi antarlembaga muspika di Rungkut, maka mengadakan audiensi diantaranya dengan Camat Rungkut dan Kapolsek Rungkut.
Audiensi dengan Bapak Camat Rungkut
Sebagai organisasi yang hidup di masa milenial, maka disertai pula transformasi pengelolaan secara modern, digital dan transparan, sehingga perlu penyusunan Petunjuk Teknis, Layout dan Gugus Kendali Mutu yang dapat diakses oleh semua fihak
Baca pula : Petunjuk Teknis Kegiatan
Baca pula : Layout Gedung Ykp
Baca pula : Gugus Kendali Mutu
Mulai Persiapan
Setelah rapat teknis panitia, maka gerak langkah maju panitia terdeskripsi dalam timeline beserta ketercapaiannya, sehingga segenap stakeholder yang berperan dapat memonitor dan saling melengkapi kekurangannya.
Pemasangan bendera dan umbul-umbul
Latihan
Untuk meningkatkan performansi penampilan, Ibu-ibu Muslimat mengadakan beberapa kali latihan paduan suara dan juga gladi bersih pelantikan
Latihan Paduan Suara
Gladi bersih pelantikan
Pelaksanaan Hari H
Siang selepas sholat Jum'at, panitia sudah mulai melaksanakan loading peralatan dan setting ruangan.
Kiriman ucapan selamat dan sukses dari lembaga yang terkait, memacu adrenalin dan menaikan moral panitia untuk lebih berkomitmen menyukseskan acara
Momen-momen indah
Ketika momentum pelaksanaan sampai titik puncaknya, maka tiada yang mampu melukiskan begitu haru dan bahagianya hati, saat ketulusan kinerja panitia terbayar dengan paripurnanya acara dengan sempurna.
Kehadiran Bapak Camat
Tamu VIP
Briedfing Arahan Teknis
Kehadiran KH. Miftachul Akhyar
Pelantikan PAC Muslimat Rungkut
Pelantikan MWC NU Rungkut
Taushiyah
Baca pula : Isi ceramah KH. Miftachul Akhyar
Bersama Ketua DPRD Kota Surabaya
Bp. Adi Sutarwijono
Dokumen Video :
Lagu Yalal Wathon dari Paduan Suara ibu-ibu Muslimat NU Rungkut membangkitkan jiwa Nasionalisme
Yalal Wathon
Pembacaan SK Pengurus
Pembaiatan
Kesimpulan
- Kegiatan ini melibatkan keluarga besar Nahdlatul Ulama Kecamatan Rungkut beserta Banomnya : Muslimat, Fatayat, Ansor, Banser, IPNU dan IPPNU. Serta Jamaah Sholawat Nariyah PCNU Kota Surabaya.
- Begitupula dihadiri oleh pejabat pemerintahan, legislasi, keamanan dan para kyai
- Kader-kader Nahdlatul Ulama Rungkut mampu mempersembahkan Kreasi Mahakarya untuk menjadi spirit perjuangan berkhitmat untuk umat, berjaya untuk Aswaja
Tidak ada komentar:
Posting Komentar