Halaman

Senin, 09 Oktober 2023

Ikut Sepakbola

Bercengkerama sesama kiper 

Kesempatan Ahad, 8 Oktober 2023 mendampingi Abil mendaftar dan berlatih sepak bola di SSB Bina Mandiri Medokan Ayu 

Semalam sebelumnya belanja sepatu sepakbola lengkap dengan deker dan kaos kaki serta sepasang sarung tangan kiper, karena posisi ini yang menjadi pilihannya dengan dalih tidak banyak berlari 

Biaya latihan tergolong terjangkau dengan membayar Rp. 10.000,- setiap kali hadir ke mbak Qolbi, setelah mendapatkan kupon lalu disetorkan ke pelatihnya masing-masing.

Dengan durasi latihan dua jam, terbagi satu jamnya untuk fisik, sejam berikutnya untuk permainan.

Lari memutari lapangan 

Bersama - sama

Ayo gerak

Lari sprint 

Duduk, berdiri, sprint

2 komentar: